-->

Daftar Obat Anti Jamur

Myco-Z Salep
MYCO-Z Salep (Nystatin dan Zinc Oxide) KOMPOSISI Tiap 1 gram Myco-Z salep mengandung 100.000 unit nistatin dan 200 mg zink oksida dalam perfumed Plastibase (zat emolien dan protektif). FARMAKOLOGI (CARA KERJA OBAT) Nistatin adalah antifungal yang mempunyai efek fungistatik dan fungisidal secara invitro terhadap berbagai macam ragi dan jamur. Nistatin bekerja dengan cara berikatan dengan [...]

Kandistatin
KANDISTATIN Sirup / Suspensi (Nistatin)   Obat Generik : Nystatin / Nistatin Obat Bermerek : Kandistatin Penyakit Terkait : Oral Thrush   KOMPOSISI Tiap ml Kandistatin suspensi oral mengandung Nistatin 100.000 unit.   FARMAKOLOGI (CARA KERJA OBAT) Nistatin adalah antibiotika antifungal yang berasal dari Streptomyces noursei. Nistatin bekerja dengan melibatkan ikatan Nistatin dengan Baca Selengkapnya…
Daktarin
DAKTARIN (Miconazole Nitrate)   KOMPOSISI Tiap gram krim atau bedak Daktarin mengandung 20 mg miconazole nitrate.   FARMAKOLOGI (CARA KERJA OBAT) Daktarin mempunyai perpaduan daya antifungi terhadap dermatofit, ragi dan jamur-jamur lainnya dan juga mempunya daya antibakteri gram positif : Staphylococcus dan Streptococcus spp. Daktarin menghambat biosintesa ergosterol di dalam jamur dan Baca Selengkapnya…

Brentan
BRENTAN (Miconazole Nitrate, Hydrocortisone)   KOMPOSISI Salep Brentan mengandung miconazole nitrate 2% dan hydrocortisone 1%. FARMAKOLOGI (CARA KERJA OBAT) Miconazole adalah turunan sintetik dari 1-phenethylimidazole yang mempunyai efek anti jamur, bekerja mempengaruhi permeabilitas jamur dengan mengganggu biosintesa ergosterol yang mengakibatkan terganggunya membran plasma. Sedangkan hyd Baca Selengkapnya…

Candistin
CANDISTIN (Nystatin)   Obat Generik : Nystatin / Nistatin Penyakit Terkait : Oral Thrush   KOMPOSISI Tiap 1 ml mengandung : Nystatin 100.000 IU.   FARMAKOLOGI Nystatin adalah antifungal (obat anti jamur) yang berasal dari Streptomyces noursei. Aktifitas anti jamurnya diperoleh dengan cara mengikatkan diri pada sterol membran sel jamur, sehingga permeabilitas membran sel [...]

Oral Thrush(Kandidiasis Mulut)
Gambar oral thrush/kandidiasis mulut   Oral Thrush Istilah lain : Oral Candidiasis (kandidiasis oral, kandidiasis mulut) Lokasi : rongga mulut (termasuk lidah, langit-langit mulut, tonsil, gusi) Kelainan kulit : bercak-bercak putih di dalam mulut, termasuk bibir, lidah, langit-langit mulut, gusi, dan tonsil/amandel Oral thrush adalah penyakit infeksi pada rongga mulut yang disebabkan oleh Baca Selengkapnya…

0 Response to "Daftar Obat Anti Jamur"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel